Resmi Dibuka Pendaftaran PPDB Jakarta 2024, Berikut Cara Akses dan Cara Daftarnya

Senin 10-06-2024,15:57 WIB
Reporter : Aan Afriandi
Editor : Aan Afriandi

1. Anda bisa memantau hasil seleksi pandaftaran di https://ppdb.jakarta.go.id/#/

2. Pilih jenjang dan jalur yang sesuai 

3. Lalu, klik menu seleksi 

4. Melihat sekolah pilihan

BACA JUGA:Masyarakat Diimbau Wapada, Gunung Lewotobi Laki-laki Naik Jadi Siaga

 Lapor Diri

1. Akses di laman https://ppdb.jakarta.go.id sesuai jadwal yang ditentukan. 

2. lakukan login dengan cara input Nomor Peserta dan Password.

3. lalu, klik tombol Lapor Diri.

BACA JUGA:BMKG hingga BRIN Memprediksi Idul Adha 2024 Bakal Serentak

4. Mencetak tanda bukti lapor diri.

Jadwal Pemilihan Sekolah PPDB Jakarta 2024

Seperti dikutip kompas.com, berikut jadwal pemilihan sekolah PPDB Jakarta 2024 untuk jenjang SD, SMP, SMA dan SMK.

Jenjang SD

BACA JUGA:Makanan yang Menyebabkan Asam Urat: Kenali dan Hindari

• Jalur Zonasi dibuka 10 – 12 Juni 2024

Kategori :