Dorong Realisasi Proyek Strategi Nasional di Sumsel, Ini kata Pj Gubernur Elen Setiadi

Kamis 04-07-2024,21:27 WIB
Reporter : Aan Afriandi
Editor : Aan Afriandi
Dorong Realisasi Proyek Strategi Nasional di Sumsel, Ini kata Pj Gubernur Elen Setiadi

"Kami sudah melakukan pembahasan satu persatu sesuai catatan KPPIP. Kami juga sudah berkoordinasi dengan kabupaten/kota untuk mendengarkan arahan dari KPPIP," jelasnya. 

Hadir dalam kesempatan tersebut Direktur Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi Kementerian ESDM, Eniya Listiani Dewi (via zoom), 

Direktur Bina Pengadaan dan Pencadangan Tanah Kementerian Agraria dan Tata Ruang RI, M. Unu Ibnudin, Asisten Deputi Percepatan dan Pemanfaatan Pembangunan, 

BACA JUGA:Akibat Palang Pintu Rel Tak Bekerja, Kijang Inova Dihantam KA Babaranjang di OKU

Suroto, Asisten Deputi Jasa Keuangan dan Industri Informasi Agus Wibowo, Asisten Deputi Niaga dan Transportasi Desi Zulfiani, 

Asisten Deputi Migas Pertambangan dan Petrokimia Herry Permana serta Kepala OPD di lingkungan Pemprov Sumsel.

Kategori :