PLN Genjot Pembangunan Jaringan Transmisi dan Tingkatkan Keandalan Listrik di Tebing Tinggi, Sumatera Selatan

Senin 14-10-2024,16:15 WIB
Reporter : Aan Afriandi
Editor : Aan Afriandi

Untuk solusi jangka panjang, PLN tengah mempercepat pembangunan infrastruktur transmisi dan gardu induk baru yang ditargetkan rampung pada akhir tahun 2024. 

BACA JUGA:Ternyata Begini Cara Memasak Mie Instan Agar Lebih Sehat

BACA JUGA:Perlu Dicatat! Ini Waktu yang Tepat Untuk Mengkonsumsi Makanan Manis

Dengan infrastruktur tersebut, diharapkan pasokan listrik akan lebih stabil, sehingga kebutuhan listrik masyarakat dapat terpenuhi dengan lebih baik dan lebih andal.

PLN juga mengajak masyarakat untuk turut aktif menjaga keamanan jaringan listrik, terutama dengan merawat tanaman produktif di sekitar jalur distribusi agar tetap dalam jarak aman 3 meter dari ajringan listrik. 

PLN siap berdialog dengan warga untuk mencari solusi terbaik dalam menjaga kelancaran pasokan listrik di wilayah tersebut.

Dengan komitmen dan kerjasama dari semua pihak, PLN berharap keandalan listrik di Tebing Tinggi dapat terjaga dan ditingkatkan ke depannya.

 

Kategori :