SILAMPARITV.CO.ID - Samsung kembali menghadirkan inovasi terbaru di pasar smartphone premium dengan meluncurkan Samsung W25, sebuah ponsel lipat yang membawa nuansa kemewahan dan teknologi canggih.
Smartphone ini digadang-gadang memiliki kemiripan dengan Galaxy Z Fold 6, namun hadir dengan sentuhan desain yang lebih mewah dan fitur unggulan yang memikat.
Berikut adalah ulasan lengkap mengenai spesifikasi dan fitur Samsung W25 yang baru saja dirilis, dilansir dari laman Gizmochina, Jumat 08 November 2024.
Desain Mewah dengan Sentuhan Premium
Begini Spesifikasi Samsung W25: Mirip Galaxy Z Fold 6 Tapi Lebih Mewah--detiknet.com
BACA JUGA:Kurangi Jumlah Kantor, BRI Tingkatkan Sharing Economy ke Masyarakat Lewat AgenBRILink
BACA JUGA:Hanya Rp1 Jutaan, ZTE Rilis Nubia V60 dengan Desain Elegan
Samsung W25 menonjolkan desain premium dengan bodi berbahan stainless steel dan balutan kaca yang membuatnya tampak lebih elegan dibandingkan Galaxy Z Fold 6. Ponsel ini hadir dengan warna-warna eksklusif seperti Platinum Silver dan Royal Gold yang memberikan kesan mewah dan eksklusif.
Bagian engselnya juga dirancang lebih kokoh dan halus, sehingga memberikan pengalaman membuka-tutup yang lebih nyaman dan tahan lama.
Layar Besar dengan Teknologi Dynamic AMOLED 2X
Mirip dengan Galaxy Z Fold 6, Samsung W25 hadir dengan layar lipat yang besar dan lebar. Ponsel ini memiliki layar utama berukuran 7,8 inci dengan teknologi Dynamic AMOLED 2X yang mendukung resolusi 2208 x 1768 piksel.
BACA JUGA:Vivo V30 5G Murah Banget di Awal November 2024! Turun Harga Sampai 1 Juta
BACA JUGA:Nubia V60: HP Rp1 Jutaan dengan Kinerja Powerfull dan Desain Stylish
Kualitas layar ini memberikan tampilan yang tajam, jernih, dan kaya warna, sehingga sangat ideal untuk menikmati konten multimedia dan multitasking. Selain itu, Samsung juga membekali ponsel ini dengan layar sekunder berukuran 6,2 inci di bagian depan yang bisa digunakan saat ponsel dalam keadaan tertutup.
Performa Kencang dengan Chipset Terbaru