Unik! 5 Restoran Ini Punya Sushi Sambal hingga Sushi Buah

Sabtu 16-08-2025,11:11 WIB
Reporter : Rendi Setiawan
Editor : Rendi Setiawan

 

Restoran sushi legendaris ini menghadirkan menu Aburi Flower Sushi yang tampilannya cantik menyerupai bunga.

 

Sushinya terdiri dari salmon, nori, dan mayonaise, kemudian dirangkai menjadi lima potong menyerupai kelopak bunga. Rasanya gurih umami, apalagi saat dicelup ke kecap asin.

 

???? Salah satu cabang populer: Mall Kota Kasablanka, Jakarta Selatan.

Kategori :