Ini Tips Main Mobile Legends Untuk Pemula Agar Jadi Pro Player

Ini Tips Main Mobile Legends Untuk Pemula Agar Jadi Pro Player

Ini Tips Main Mobile Legends Untuk Pemula Agar Jadi Pro Player--

SILAMPARITV.CO.ID - Mobile Legends merupakan salah satu game bergenre MOBA (Multiplayer Online Battle Arena) artinya game strategi, biasanya dimainkan secara online oleh 5 hingga 10 orang (tim) dan bertemakan arena pertarungan.

Selain itu, game ini juga dapat diunduh dan dimainkan secara gratis di perangkat seluler Anda baik di Playstore maupun Appstore.

Tak heran jika banyak sekali masyarakat khususnya anak muda yang memainkan game ini.

Tips main Mobile Legends Untuk Pemula Game ini memerlukan strategi dan kerjasama tim yang baik karena merupakan permainan dimana dua orang lawan bersaing Untuk menghancurkan base lawan dan mempertahankan base mereka sendiri.

BACA JUGA:Terapkan 5 Cara Efektif Ini Jika Ingin Peliharaa Anak Itik Anda Tumbuh Sehat

Berikut ini tips bermain Mobile Legends untuk pemula hingga menjadi pemain profesional.

1. Memahami Game Mobile Legends 

Langkah pertama bagi pemula bermain Mobile Legends adalah  memahami game ini secara keseluruhan.

Pemain baru harus memahami terminologi Mobile Legends seperti hero, role, minion, Jungle, dll.

BACA JUGA:Konsol Game Nostalsia Playstation 2 Paling Laris Sepanjang Masa, Berikut Daftarnya

2. Memilih dan Menguasai Hero 

Setelah mempelajari Mobile Legends secara menyeluruh, maka yang tidak kalah pentingnya adalah memilih dan menguasai suatu hero terlebih dahulu.

Setiap kelas memiliki enam pahlawan yang  tugas dan perannya dalam permainan perlu Anda ketahui.

Mulai dari Tank, Assassin, Fighter, Marksman, Mage, dan Support.

Sumber: