Ulang Tahun Bikin Kue Sendiri: Berikut Resep Simpel dan Mudah Dipraktekkan

Ulang Tahun Bikin Kue Sendiri: Berikut Resep Simpel dan Mudah Dipraktekkan

Ilustrasi kue ulang tahun--Freepik

BACA JUGA:Resep Banana Cake Hanya Pakai 1 Butir Telur, Emang Bisa?

   - Ayak tepung terigu, cokelat bubuk, baking powder, dan vanili bubuk ke dalam adonan telur secara bertahap sambil diaduk perlahan dengan spatula.

   - Tuangkan susu cair sedikit demi sedikit ke dalam adonan, aduk hingga tercampur rata.

3. Memanggang Kue

   - Tuang adonan ke dalam loyang yang sudah disiapkan.

   - Panggang dalam oven selama 30-35 menit atau hingga kue matang (tes dengan tusuk gigi; jika keluar bersih, berarti kue sudah matang).

   - Setelah matang, keluarkan kue dari oven dan biarkan dingin di rak pendingin.

BACA JUGA:Resep Mudah Udang Saus Padang Sambal Pedas, Enak dan Lezat

4. Menyiapkan Topping

   - Kocok whipped cream hingga mengembang.

   - Tambahkan dark chocolate leleh ke dalam whipped cream dan aduk hingga tercampur rata.

5. Menghias Kue

   - Oleskan campuran whipped cream dan cokelat di seluruh permukaan kue yang sudah dingin.

   - Hias sesuai selera dengan buah-buahan segar, permen, atau taburan cokelat.

BACA JUGA:Resep Bumbu Sate yang Sedap

Sumber: