BELASAN RUMAH DI EMPAT KELURAHAN TERENDAM AIR

BELASAN RUMAH DI EMPAT KELURAHAN TERENDAM AIR

LUBUKLINGGAU TIMUR II- Warga yang tinggal di bantaran sungai, panik, betapa tidak banjir dadakan membuat rumah mereja terendam air,diperkirakan belasan rumah terendam banjir berada di empat kelurahan dalam wilayah kota lubuklinggau.

Banjir yang dialami warga di beberapa wilayah di Kota Lubuklinggau , mendapat perhatian serius dari walikota lubuklinggau h sn prana putra sohe, orang nomor satu di pemkot lubuklinggau langsung melakukan peninjauan ke lokasi banjir,nanan sapaannya  menyampaikan dari hasil pantauan di lapangan terungkap, daerah yang terdampak banjir yaitu kelurahan wirakarya ,kelurahan karya bakti, kelurahan watervang, dan kelurahan air kuti .

Nanan memperkirakan bencana ini terjadi karena debit air hujan semalam sangat tinggi,kemudian hasil pantauan di aliran sungai ternyata tersumbat sampah dan pepohonan yang tumbuh, hingga tidak pernah dibersihkan,selanjutnya hasil pantauan ternyata yang terdampak banyak bangunan masyarakat berada di daerah aliran sungai (das),menurut nanan, berdasarkan  ketentuannya das tidak boleh dibangun kecuali berjarak 30 meter.(rj)

Sumber: