Kolaborasi Apik PLN Bengkulu Perkuat Keandalan Listrik Jelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H

Kolaborasi Apik PLN Bengkulu Perkuat Keandalan Listrik Jelang Bulan Suci Ramadhan 1446 H

PLN terus berkomitmen untuk meningkatkan keandalan sistem kelistrikan di seluruh wilayah kerjanya, terlebih lagi menjelang momen-momen penting seperti Bulan Suci Ramadhan. --Foto: ist

Manajer ULP Teluk Segara, Al-Amin Putra Pratama Ma’ruf, mengatakan bahwa kegiatan ini dilakukan sebagai langkah preventif untuk meminimalisir potensi gangguan yang dapat terjadi, terutama menjelang bulan puasa ketika konsumsi listrik cenderung meningkat.

“Kegiatan ini kita laksanakan sebagai upaya preventif berdasarkan prioritas berbasis risiko. Harapannya, aktivitas masyarakat di Bulan Suci Ramadhan dapat berjalan lancar dengan listrik yang andal,” ungkap Amin.

BACA JUGA:Linggaupos Online Gelar Content Writer Competition Silampari 2025, Ajak Pelajar Anti Narkoba

BACA JUGA:Mentan Amran Pimpin Operasi Pasar Pangan Murah Besar-Besaran, Libatkan 4.500 Gerai Kantor Pos di Seluruh Indon

Pekerjaan yang dilaksanakan Tim Teknik adalah ROW (Right of Way) sepanjang 10 kms, pemasangan tiang sisipan sebanyak 3 titik, dan pemeliharaan konstruksi kelistrikan lainnya. 

Pekerjaan yang dilakukan oleh Tim Teknik ULP Teluk Segara dan ULP Argamakmur berpotensi menyelamatkan daya listrik sebesar 210,3 MW dan dengan total 153.380 pelanggan.

 

Sumber: