Pengendara Harus Tahu, Inilah Tanda-tanda Kampas Rem Kendaraan harus Diganti
Pengendara Harus Tahu, Inilah Tanda-tanda Kampas Rem Kendaraan harus Diganti--
Jika tuas rem kendaraan Anda semakin jauh dari posisi normal saat diinjak, ini bisa menjadi tanda bahwa kampas rem sudah menipis dan butuh diganti.
Perubahan pada posisi tuas rem menandakan bahwa kampas rem tidak lagi memberikan tekanan yang cukup pada cakram rem.
BACA JUGA:Ini Yang Akan Terjadi pada Kendaraan Anda, Jika Jarang Mengganti Oli Mesin
Minyak Rem Berkurang
Menurunnya level minyak rem pada tangki rem kendaraan juga dapat menjadi indikasi bahwa kampas rem perlu diganti.
Hal ini bisa mengindikasikan adanya kebocoran pada sistem rem atau bahwa kampas rem sudah menipis hingga memerlukan lebih banyak minyak rem untuk menjaga kinerjanya.
Tidak mengganti kampas rem dengan tepat waktu dapat mengakibatkan berbagai masalah yang berbahaya, seperti pengereman yang tidak efektif, overheating pada cakram rem, bahkan kehilangan kendali atas kendaraan.
Oleh karena itu, sangat penting untuk melakukan perawatan berkala pada sistem rem kendaraan Anda dan mengganti kampas rem sesuai dengan rekomendasi produsen.
BACA JUGA:Benarkah AC Mobil Membuat BBM Menjadi Boros, Yuk Simak!
Selain itu, penting untuk selalu memeriksa kampas rem secara berkala dan tidak menunggu hingga tanda-tanda yang disebutkan muncul.
Sumber: