Cara Mengenal Ikan Red Tail Cat Fish (RTC) Mirirp dengan Lele

Cara Mengenal Ikan Red Tail Cat Fish (RTC) Mirirp dengan Lele

Mengenal Ikan Red Tail Cat Fish (RTC) --

SILAMPARITV.CO.ID – Mengenal Ikan RTC (Red Tail Cat Fish) merupakan ikan yang memiliki habitat asli di perairan air tawar, artinya ikan istimewa ini tidak akan mampu bertahan hidup dalam jenis air asin lainnya.

Ikan RTC adalah salah satu jenis ikan hias yang digemari oleh para pengoleksi ikan hias, ikan ini pun sangat cocok dijadikan hiasan aquarium rumahan atau tempat umum.

Namun, ikan RTC dapat hidup pada air tawar dengan arus tenang maupun arus deras. Ikan ini pertama kali di temukan di sungai Orinoco, Amazon dan Essequibo di Benua Amerika.

Sementara, Ikan RTC mulai mengalami penyebarakan ke berbagai penjuru dunia, termasuk di Indonesia sendiri.

BACA JUGA:Berikut Ini 5 Jenis Ikan Laut yang Mengandung Banyak Nutrisi, Apakah Ikan Tongkol Termasuk?

Ikan tersebut memiliki keunikan ikan red tail catfish sering kali dijuluki sebagai lele besar dengan wajah Doraemon, karakter animasi Jepang. 

Ikan RTC sangat digemari para pengoleksi ikan hias karena penampilan yang unik dan juga perawatannya yang mudah sehingga tidak memakan banyak biaya perawatan.

Adapun ciri –ciri dari ikan RTC yang membedakannya dengan jenis ikan lainnya yakni keunikan pada ekornya yang memiliki warna merah.

Hal ini menjadi unik mengingat warna tubuh lainnya itu berwarna hitam dan putih, layaknya ikan lele.

BACA JUGA:Ini Cara Budidaya Ikan Mas Koki Tidak Membutuhkan Modal Banyak, Cocok Bagi Pemula!

Klasifikasi ikan Red Tail Catfish (RTC)

• Kingdom: Animalia

• Filum: Chordata

• Kelas: Actinopterygil

Sumber: