Berikut Do'a Saat Berbuka Puasa Bersama dan Sendiri

Berikut Do'a Saat Berbuka Puasa Bersama dan Sendiri

ilustrasi do'a berbuka puasa ramadhan--freepik

SILAMPARITV.CO.IDMemasuki bulan ramadhan, momen ibadah seperti sahur dan berbuka adalah yang ditunggu-tunggu.

Namun, saat berbuka puasa baik bersama-sama atau sendiri ada do'a yang memiliki keutamaan dan termasuk sunnah yang diajarkan oleh nabi.

Dalam haditsnya Rasullullah SAW, berikut bacaan do'a saat hendak berbuka puasa Ramadhan.

Dalam kitab Fiqh Ibadah karya Hasan Ayub yang diterjemahkan Abdurrahim terdapat hadits yang menerangkan keutamaan waktu berbuka puasa. Diriwayatkan Rasulullah SAW bersabda,

BACA JUGA:Bingung Mau Naik Apa Saat Mudik ? Berikut Rekomendasi Transportasi Saat Mudik di Tahun 2024

ثَلَاثَةٌ لا تُرَدُّ دَعْوَتُهُمْ الصَّائِمُ حَتَّى يُفْطِرَ وَالْإِمَامُ الْعَادِلُ وَدَعْوَةُ الْمَظْلُوم يَرْفَعُهَا اللهُ فَوْقَ الْغَمَامِ وَيَفْتَحُ لَهَا أَبْوَابَ السَّمَاءِ وَيَقُولُ الرَّبُّ وَعِزَّتِي لَأَنْصُرَنَّكِ وَلَوْ بَعْدَ حِينٍ

Artinya: "Tiga (orang) yang doanya tidak tertolak: orang puasa hingga berbuka, imam yang adil dan doa orang yang teraniaya, Allah mengangkatnya di atas awan dan pintu-pintu langit dibukakan kemudian Rabb berfirman, 'Demi keperkasaan-Ku, Aku akan menolongmu meski setelah sekian lama'." (HR Ahmad, Tirmidzi dan dihasankan, Ibnu Khuzaimah dan Ibnu Hibban dalam kitab shahih-nya).

Berikut doa berbuka puasa ramadhan sendiri dan bersama, dikutip dari buku yang berjudul Puasa Ibadah Kaya Makna Karya Budi Handrianto, Selasa (12/3/2024):

- Do'a berbuka puasa ramadhan sendiri:

BACA JUGA:Keseruan Ngabuburit, Tradisi Menunggu Waktu Berbuka Puasa yang Penuh Kemeriahan di Indonesia

ذَهَبَ الظُّلْماً وَابْتَلتِ الْعُرُوقُ وَثَبَتِ الْأَحْرُ إِنْ شَاءَ اللهُ تَعَالَى

Dzahabazhzhamaa'u wabtallatil 'uruuqu wa tsabatil ajru insyaa allaahu ta'aalaa.

Artinya: "Telah hilang dahaga, dan telah basah tenggorokan, dan telah ditetapkan pahala insya Allah."

- Do'a berbuka puasa ramadhan bersama:

Sumber: