Pengen Beli TV Baru Tapi Masih Bingung? Ini Perbedaan TV LCD dan TV LED

Pengen Beli TV Baru Tapi Masih Bingung? Ini Perbedaan TV LCD dan TV LED

Ilustrasi TV LED dan TV LCD--

SILAMPARITV.CO.IDSaat ini, ada dua teknologi TV yang masih populer yakni TV LCD dan TV LED.

Dari kedua teknologi TV ini sekilas mirip, namun ada perbedaan diantara kedua benda ini sehingga perlu diketahui bagi pengguna sebelum memutuskan untuk membeli.

Lantas apa perbedaan dari kedua benda tersebut? Berikut perbedaan TV LCD dan TV LED, mengutip dari laman gadget.viva.co.id, Senin (6/5/2024):

Perbedaan utama antara LED dan LCD adalah jenis pencahayaan yang digunakan.

BACA JUGA:Buruan Klaim! Ada 4 Rekomendasi Game Gratis dari Epic Games

Hal ini menentukan bagaimana gambar dihasilkan dan menentukan beberapa karakteristik penting dari TV.

1. TV LCD Tradisional

Penerangan: Menggunakan lampu neon Cold Cathode Fluorescent Lamps (CCFL) yang besar, boros energi, dan menghasilkan panas yang cukup besar. 

Kekurangan:

BACA JUGA:4 Game Gratis PS4 dan PS5 di PS Plus Mei 2024, Ada Ghostrunner 2

Konsumsi daya tinggi Desain tebal dan berat Umur lampu yang lebih pendek Kualitas gambar yang bisa bervariasi, dengan tingkat kontras dan rasio warna yang lebih rendah.

2. TV LED

Pencahayaan: Menggunakan dioda pemancar cahaya (LED), yang jauh lebih kecil, lebih hemat energi, dan memiliki masa pakai lebih lama.

LED ini ditempatkan di belakang panel LCD dan menerangi seluruh layar secara merata.

Sumber: