Ini dia Cara Buat Pancake Durian, Lembut dan Creamy

Senin 16-12-2024,19:30 WIB
Reporter : Ayu Fitriani
Editor : Ayu Fitriani

SILAMPARITV.CO.IDPancake durian adalah salah satu dessert populer yang menghadirkan cita rasa khas durian dalam balutan kulit pancake lembut dan isian krim yang creamy. 

Hidangan ini cocok untuk pencinta durian yang ingin menikmati variasi sajian dari buah tropis ini. 

Berikut adalah resep lengkap untuk membuat pancake durian yang lembut dan creamy di rumah, dilansir dari laman femina.co.id, Senin 16 Desember 2024.

Bahan-bahan yang Dibutuhkan

Untuk kulit pancake:

BACA JUGA:Tips Merebus Daun Ubi agar Tetap Hijau Segar dan Empuk

BACA JUGA:Begini Cara Buat Martabak Manis agar Bersarang, Anti Gagal

100 gram tepung terigu protein sedang

200 ml susu cair

1 butir telur

1 sdm gula pasir

1 sdm margarin cair

Pewarna makanan (opsional, bisa hijau atau kuning)

Untuk isian:

200 gram daging durian (pilih yang matang dan manis)

Kategori :