Penuhi Hak Warga Binaan, Lapas Lubuklinggau Laksanakan Kegiatan Pendidikan Pembinaan PKBM

Senin 10-03-2025,10:56 WIB
Reporter : Aan Afriandi
Editor : Aan Afriandi

Lapas Kelas IIA Lubuklinggau berkomitmen untuk terus meningkatkan pembinaan di berbagai aspek, termasuk pendidikan, guna mendukung proses reintegrasi sosial bagi para WBP setelah mereka kembali ke masyarakat.

 

Kategori :