Penuhi Hak Warga Binaan, Lapas Lubuklinggau Laksanakan Kegiatan Pendidikan Pembinaan PKBM

Penuhi Hak Warga Binaan, Lapas Lubuklinggau Laksanakan Kegiatan Pendidikan Pembinaan PKBM

Penuhi Hak Warga Binaan, Lapas Lubuklinggau Laksanakan Kegiatan Pendidikan Pembinaan PKBM--foto: ist

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan para peserta didik dapat menyelesaikan pendidikan mereka dengan baik serta memiliki kesempatan untuk mendapatkan ijazah yang setara dengan pendidikan formal. 

Lapas Kelas IIA Lubuklinggau berkomitmen untuk terus meningkatkan pembinaan di berbagai aspek, termasuk pendidikan, guna mendukung proses reintegrasi sosial bagi para WBP setelah mereka kembali ke masyarakat.

 

Sumber: