Mana yang Lebih Baik Antara Emas Kuning dan Putih? Ketahui Perbedaannya Disini!

Mana yang Lebih Baik Antara Emas Kuning dan Putih? Ketahui Perbedaannya Disini!

ilustrasi emas kuning dan putih--sovia jewelry

BACA JUGA:Mengenal 9 Naga, Sosok Penguasa Ekonomi Indonesia

Sedangkan emas kuning memiliki tampilan kilau yang unik dan hangat. Sehingga tampilan pada emas kuning lebih sulit untuk ditiru.

Untuk emas putih dan platinum tampilannya sama.

Emas kuning dan emas putih secara umum memiliki perbedaan sebagai berikut:

- Emas Kuning

Warna yang dimiliki kaya dan hangat.

BACA JUGA:Tidak Perlu Jauh ke Negaranya Langsung, Ini dia 3 Ide Makanan Korea yang Enak dan Mudah Dibuat!

Penampilan klasik dan tak lekang oleh zaman.

Sangat cocok dipadukan dengan batu permata dengan nuansa hangat dan gaya tradisional.

Emas Putih

Karena adanya lapisan rhodium, warnanya lebih putih keperakan.

Memiliki tampilan yang lebih modern dan kekinian.

Cocok dipakai untuk melengkapi batu permata dan pakaian dengan warna sejuk.

BACA JUGA:4 Tips Ampuh Menyimpan Beras Biar Nggak Berkutu dengan Bahan Alami

Dari segi daya tahan, emas kuning relatif lebih tahan lama dalam mempertahankan warnanya dengan baik.

Sumber: