SILAMPARITV.CO.ID - Menurut Badan Pusat Statistik (BPS), produksi cabai rawit Indonesia pada tahun 2023 mengalami penurunan sebesar 2,4% dibandingkan tahun 2022.
Pada tahun 2022, Indonesia mampu memproduksi cabai rawit sebanyak 1.544.441 ton. Namun pada tahun 2023, produksi cabai rawit turun menjadi 1.506.762 ton.
1. Jawa Timur: 562.816 ton
2. Jawa Tengah: 249.208 ton
BACA JUGA:Tega! Ayah Tiri Perkosa Anak Hingga 4 Kali di Karo, Pelaku Ditangkap
3. Jawa Barat: 163.989 ton
4. Sumatera Utara: 86.880 ton
5. Aceh: 72.920 ton
6. Nusa Tenggara Barat: 67.963 ton
7. Sulawesi Selatan: 28.418 ton
BACA JUGA:2 Warga IRT di Tanggamus Diterkam Buaya, 1 Orang Masih dalam Pencarian
8. Sumatera Barat: 25.081 ton
9. Bengkulu: 22.546 ton
10. Sulawesi Tengah: 21.552 ton
Jawa Timur menduduki peringkat pertama dengan produksi 562.816 ton atau sekitar 37,3 persen produksi cabai rawit Tanah Air.