7 Wisata Underrated Di Indonesia Yang Belum Banyak Diketahui Banyak Orang

Sabtu 25-11-2023,10:53 WIB
Reporter : Reza Kurniawan
Editor : Patria P Putra


--

Taman Nasional Meru Betiri termasuk salah satu taman nasional terbaik yang ada di pulau Jawa. Pesona alam kawasan hutan yang terdiri dari berbagai macam flora dan fauna ini sering dimanfaatkan untuk berbagai tujuan.

Mulai dari kegiatan penelitian, pendidikan, hingga pariwisata dan rekreasi bisa dilakukan di Taman Nasional Meru Betiri. Hal itulah yang membuat Meru Betiri ini menjadi destinasi yang sayang untuk Anda lewatkan.

BACA JUGA:Hantu Anti Mainstream Yang Menjadi Mitos Masyarakat Jawa

7.Gua Jomblang, Yogyakarta


--

Wisata yang belum terkenal di Indonesia berikutnya adalah Gua Jomblang. Wisata alam yang berada di Yogyakarta ini memiliki pemandangan hutan purba dan sungai bawah tanah.

Gua ini memiliki ketinggian 60 meter dan medan yang cukup menantang. Untuk bisa mencapai ke dasar gua, Anda wajib didampingi dan mengenakan perlengkapan keamanan, seperti helm, sepatu boots, dan headlamp.

Tempat yang dulunya menyeramkan ini kini menjadi daya tarik favorit orang-orang dan alasan mengapa semua orang mengunjungi Gua Jomblang. Tepat di bawah lubang besar di bagian atas gua, cahaya memasuki gua yang gelap untuk mencerahkannya

BACA JUGA:Koja Bujang Juaro Episode Terbaru : Obat Nyamuk

 

Kategori :