- 11–14 jam/hari untuk bayi usia 1 sampai 2 tahun
- 10–13 jam/hari untuk anak usia 3 sampai 5 tahun
- 9–11 jam/hari untuk anak usia 6 sampai 13 tahun
7. Menjaga Kesehatan Mental Anak
BACA JUGA:Mau Gaji Fantastis? PT. Pamapersada Nusantara Buka loker, Tutup Besok
Cara terakhir ini juga tak kalah penting untuk diterapkan. Menjaga kesehatan mental anak adalah bagian penting yang harus dilakukan untuk mendukung kesehatan tubuh anak.
Sebagai orang tua, baiknya lebih mengendalikan emosional sebaik mungkin terhadap sang buah hati agar membantu ia merasa aman dan nyaman dengan lingkungannya.
Nah, itulah tadi 7 cara menjaga kesehatan tubuh anak yang mudah untuk dipraktikkann. Semoga artikel ini bermanfaat.