Resep Ketoprak Sederhana dan Lezat, Kudapan Tradisional yang Cocok untuk Menu Sarapan

Sabtu 30-11-2024,08:53 WIB
Reporter : Ayu Fitriani
Editor : Ayu Fitriani

3 buah cabai rawit (sesuaikan selera pedas)

BACA JUGA:Resep Puding Pandan Santan: Manisnya Pas, Creamy, dan Mudah Dibuat

BACA JUGA:Begini Cara Buat Manisan Buah Salak yang Benar, Bisa Jadi Bisnis Usaha di Rumah

2 sdm kecap manis

1 sdt gula merah


ilustrasi ketoprak--cookpad

1/2 sdt garam

Air secukupnya

Cara Membuat Ketoprak

Siapkan Bumbu Kacang

Haluskan kacang tanah, bawang putih, dan cabai rawit menggunakan blender atau ulekan. Setelah halus, tambahkan gula merah, garam, dan kecap manis. Larutkan dengan air hingga mendapatkan kekentalan yang diinginkan.

Siapkan Bahan Utama

BACA JUGA:Resep Singkong Goreng Bumbu yang Krispi dan Pulen, Cocok sebagai Camilan Musim Hujan

Potong tahu goreng menjadi dadu kecil.

Tata bihun, tauge rebus, tahu goreng, dan lontong di dalam piring.

Penyajian

Kategori :