Hermes menjadi perusahaan yang terbesar di urutan ketiga tepatnya di Perancis. Hermes memiliki valuasi sebesar USD 200 miliar. Hermes terus berkembang pesar hingga menjadi pusat perhatian, sehingga menimbulkan pertanyaan dan rasa ingin tahu terkait bagaimana kedepannya perusahaan tersebut berjalan.
Ini bukanlah pertama kalinya Puech alami bentrok dengan keluarganya. Awal 2014, ia meninggalkan dewan direksi Hermes setelah tawaran pengambilalihan yang tidak ramah dari saingan mode LVMH.
Namun, ia mempertahankan sahamnya , sehingga menjadi salah satu orang terkaya di Swiss.
BACA JUGA:Sah, TikTok Ambil Alih Saham Tokopedia Senilai 23 T