Dukung Ketahanan Energi Nasional, PLN dan Lemhannas RI Perkuat Sinergi Antarlembaga

Selasa 27-05-2025,08:51 WIB
Reporter : Aan Afriandi
Editor : Aan Afriandi

MoU ini diharapkan tidak hanya mencakup aspek data dan kajian, tetapi juga program penguatan wawasan kebangsaan bagi insan PLN.

BACA JUGA:20 Soal PAT/SAT IPAS Kelas 3 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka 2025

BACA JUGA:Nenek 92 Tahun Didakwa Palsukan Silsilah Keluarga Demi Warisan, Diseret ke Pengadilan

"MoU antara PLN dan Lemhannas akan menjadi landasan penting untuk memperkuat sinergi, memastikan kelancaran kolaborasi, dan memaksimalkan manfaat bagi percepatan transisi serta ketahanan energi nasional," tutup Darmawan.

 

Kategori :