3. Penipuan Berkedok Hadiah
Pelaku mengaku dari perusahaan besar dan meminta korban membayar biaya administrasi.
4. Akun Media Sosial Palsu
Banyak korban tertipu melalui akun palsu di Instagram atau platform lainnya yang mengatasnamakan brand terkenal.
5. Penipuan Lamaran Kerja
Korban diminta membayar biaya pelatihan atau administrasi.
6. Aplikasi Berbahaya (APK) via WhatsApp
Korban diminta menginstal APK yang mencuri data dan menguras rekening.
7. Love Scam
Pelaku menyamar sebagai kekasih daring untuk memanipulasi dan meminta uang.
BACA JUGA:Menjelang Galaxy S26 Rilis, Samsung Potong Harga Besar-besaran: Cek Daftarnya!
BACA JUGA:Mahasiswi Universitas Pakuan Terjatuh dari Lantai Tiga, Polisi Selidiki Temuan Surat Tulisan Tangan
OJK Minta Masyarakat Lebih Waspada
Melihat besarnya kerugian, OJK mengimbau masyarakat untuk selalu berhati-hati terhadap aktivitas digital yang mencurigakan.
Penipuan kini semakin canggih, dan masyarakat diminta tidak mudah tergiur tawaran cepat untung, hadiah mendadak, atau permintaan instalasi aplikasi dari pihak yang tidak dikenal.