Bikin Tubuh Lebih Sehat, Ini 7 Waktu Terbaik Minum Air Kelapa
Bikin Tubuh Lebih Sehat, Ini 7 Waktu Terbaik Minum Air Kelapa--ist
BACA JUGA:Kabar Baik ASN! BRI Luncurkan Pinjaman Tanpa Agunan untuk PNS dan PPPK Januari 2026
4. Membantu Mencegah Batu Ginjal
Kandungan air dan mineral dalam air kelapa dapat membantu membuang kelebihan mineral melalui urine, sehingga menurunkan risiko pembentukan batu ginjal.
5. Menguatkan Tulang dan Gigi
Fosfat dan kalsium dalam air kelapa berperan penting dalam pembentukan serta pemeliharaan tulang dan gigi yang kuat.
6. Menstabilkan Gula Darah
Magnesium yang terkandung dalam air kelapa membantu mengatur kadar gula darah, terutama bermanfaat bagi penderita diabetes atau mereka yang berisiko mengalami gangguan gula darah.
BACA JUGA:Tak Boleh Diabaikan, Skrining BPJS Kesehatan 2026 Wajib bagi Peserta JKN
BACA JUGA:Ketika ASN Terbaik Terjebak, Mengurai Kutukan Kinerja di Birokrasi
7 Waktu Terbaik Minum Air Kelapa
Agar manfaatnya maksimal, air kelapa sebaiknya dikonsumsi pada kondisi berikut:
Setelah berolahraga untuk menggantikan cairan dan elektrolit yang hilang
Saat cuaca panas untuk mencegah dehidrasi
Setelah berada di sauna atau ruang uap
Selama persiapan usus untuk kolonoskopi (sesuai anjuran medis)
Sumber: