Ini Waktu Ideal Flushing Oli Mesin, Pemilik Mobil Wajib Tahu!

Ini Waktu Ideal Flushing Oli Mesin, Pemilik Mobil Wajib Tahu!

waktu ideal flushing oli mesin mobil--wuling.id

Melakukan flushing oli mesin memiliki berbagai manfaat. Pertama, proses ini membantu membersihkan mesin dari kotoran yang tidak bisa dikeluarkan hanya dengan mengganti oli biasa. Kedua, flushing juga dapat meningkatkan efisiensi mesin sehingga penggunaan bahan bakar lebih hemat. Ketiga, dengan mesin yang bersih, risiko kerusakan komponen internal seperti piston dan silinder bisa diminimalisir.

Apa Risiko Jika Tidak Melakukan Flushing?

BACA JUGA:Cocok Buat Tampil Retro Sporty, Begini Spesifikasi Motor Baru Honda Scoopy Club 12

BACA JUGA:Honda Siapkan PCX 160 Baru untuk Tantang Nmax Turbo

Tidak melakukan flushing oli mesin secara berkala bisa menyebabkan penumpukan kotoran di dalam mesin. Akibatnya, mesin bekerja lebih keras dan berpotensi cepat panas.

Dalam jangka panjang, hal ini bisa mengakibatkan kerusakan serius pada komponen mesin dan meningkatkan biaya perawatan.

Melakukan flushing oli mesin adalah bagian penting dari perawatan mobil yang sering diabaikan. Waktu ideal untuk melakukan flushing adalah setiap 30.000 – 40.000 kilometer, setelah membeli mobil bekas, atau jika menggunakan oli berkualitas rendah.

Dengan menjaga mesin tetap bersih, performa mobil akan selalu optimal, dan risiko kerusakan bisa diminimalisir.

BACA JUGA:Ini Alasan Honda Revo Kalah Murah Dibanding Motor Baru 2025

BACA JUGA:Honda Rilis Skutik 125 cc Terbaru, Unggul pada Bagasi, Harga Rp24 Jutaan!

Sumber: