Cara Mengatasi Layar Laptop Hitam , Mudah Dipraktikkan
Layar laptop full hitam atau black screen--
BACA JUGA:Jangan Membuang Aki Rusak, Perbaiki Dengan Cara Ini
Cara menyalakan layar laptop kamu bisa lakukan dengan menekan tombol di keyboard Windows + Ctrl+ Shift + B.
Atau cara lain adalah dengan menekan tombol volume naik dan turun secara bersamaan tiga kali dalam dua detik, untuk laptop yang bermode tablet. Kamu akan mendengar bunyi beep saat windows menyalakan layar.
3. Restart ulang pada windows explorer
Ketika kamu masih menemukan tanda cursor di layar laptop kamu yangmasih full hitam, kamu bisa mencoba dengan me-restart ulang windows explorer.
BACA JUGA:Tips Jitu Smartphone Anti Lemot, Selalu Ngebut
Caranya yaitu dengan menekan tombol Ctrl + Alt + Delete atau Ctrl + Shift + Esc supaya nantinya kamu akan diarahkan ke menu Task Manager.
Setelah itu, cari windows explorer di bagian bawah tab processes.
Klik kanan windows explorer lalu pilih restart, atau pilih di menu task manager, jalankan tugas baru, ketik explorer.exe dan terakhir klik OK.
Nah, itulah cara yang paling mudah digunakan untuk mengatasi layar laptop kamu ketika mendadak warna hitam.
BACA JUGA:Mengenal Fungsi RAM Pada Smartphone dan Cara Mengoptimalkannya
Terkadang, ketika kita mengatasi masalah layar hitam yang terjadi pada laptop bisa dilakukan dengan menambahkan atau menghapus pembaruan windows yang mungkin tertunda atau gagal.
Kamu bisa melakukannya dengan menggunakan sebuah fitur "Update & Security" yang terdapat pada pengaturan windows yang nantinya untuk memeriksa riwayat pembaruan yang tersedia.
Sumber: