Motor Listrik Kurang Laku di Indonesia? Ini Penyebabnya!

Motor Listrik Kurang Laku di Indonesia? Ini Penyebabnya!

motor listrik--astra otoshop

Banyak masyarakat yang masih belum paham tentang manfaat motor listrik, cara perawatan, serta kelebihannya dibandingkan motor konvensional. Minimnya kampanye dari produsen dan pemerintah membuat motor listrik belum menjadi pilihan utama bagi masyarakat.

BACA JUGA:Tampilan Vespa LX Diperbarui, Harga Jadi Rp45 Jutaan

BACA JUGA:Segini Harga Suzuki Nex Crossover vs Honda Beat Street per Oktober 2024

Kesadaran akan pentingnya kendaraan ramah lingkungan masih perlu ditingkatkan. Pemerintah dan produsen perlu lebih aktif dalam memberikan edukasi tentang keuntungan jangka panjang menggunakan motor listrik, seperti penghematan biaya bahan bakar dan perawatan yang lebih murah.

Sumber: