Anak Hobi Ngemil? Berikut 7 Rekomendasi Cemilan Sehat untuk Anak

Anak Hobi Ngemil? Berikut 7 Rekomendasi Cemilan Sehat untuk Anak

ilustrasi cemilan sehat untuk anak--freepik

BACA JUGA:Ampuh! Ternyata Obat Alami Ini Dapat Meredakan Sakit Gigi

Kebanyakan anak menyukai camilan ini. Selain mengenyangkan perut,  kentang goreng juga mengandung antioksidan seperti betakaroten, vitamin dan serat yang bermanfaat bagi tubuh anak.

•Kebab

Kebab juga merupakan salah satu jajanan yang sehat dan aman untuk anak. Jajanan ini bisa dikatakan bergizi lengkap karena adanya kombinasi karbohidrat (dari kulit kebab), protein (dari daging sapi atau ayam), serat dari sayur (selada dan tomat) dan lemak kasar (keju).

•Popcorn

BACA JUGA:Efek Samping Terlalu Sering Mengonsumsi Obat-Obatan Lokal

Jagung adalah biji-bijian yang bergizi, bahkan ketika diolah menjadi popcorn. Asalkan tidak mengandung topping atau perasa tambahan  yang tidak sehat, popcorn bisa menjadi camilan sehat untuk anak.

•Martabak telur

Martabak telur bisa menjadi sangat kreatif dengan  lebih banyak ide jika Anda membuatnya sendiri di rumah. Misalnya saja agar nutrisinya lebih lengkap, ibu bisa menambahkan brokoli atau sayuran lain yang disukai anak. Tentu saja camilan  ini  mudah disiapkan dan kaya nutrisi.

•Buah

BACA JUGA:Hobi Minur Air Kelapa? Sebaiknya Hindari Bagi 7 Kelompok Orang Ini

Tentu saja buah merupakan salah satu cemilan yang sangat menyehatkan bagi anak. Para ibu bisa memberi makan buah-buahan utuh kepada anaknya atau mengolahnya menjadi berbagai  resep cemilan kreatif.

Berikut beberapa pilihan camilan sehat untuk anak. Jika anak Anda harus membeli jajanan dari luar, pastikan toko atau warung tersebut benar-benar higienis dan menggunakan bahan-bahan yang sehat dan berkualitas.

Namun akan lebih baik jika anak membawa jajanan yang disiapkan sendiri di rumah karena kualitasnya bisa terjamin.

Sumber: