Ini Dia 5 Jenis Ayam Bangkok, Sang Juara Gelanggang

Ini Dia 5 Jenis Ayam Bangkok, Sang Juara Gelanggang

5 Jenis Ayam Bangkok--FOTO:REZA ADITYA-:SILAMPARITV.Disway

Secara fisik ayam bangkok memiliki postur badan tinggi yang sangat ideal untuk menjalani pertarungan.

BACA JUGA:Seberapa Menguntungkan sih dalam Ternak ayam bangkok? Berikut Kelebihan Bisnis Ayam Bangkok

Ayam bangkok juga dikenal sebagai jenis ayam yang sangat mematikan saat melakukan pertarungan di kalangan.

Bahkan hampir dalam setiap pertarungan, jenis ayam bangkok selalu menjadi sang juara di gelanggang adu ayam.

Selain itu, ayam bangkok juga memiliki karakter berleher panjang dan cukup jenjang, berat badan dewasa mencapai 3 sampai 4 kilogram serta mempunyai sisik yang berwarna kuning.

Ayam bangkok juga mempunyai banyak jenis, namun yang paling kuat dalam bertarung yakni jenis ayam bangkok warna Wiring.

BACA JUGA:Apa Saja Adab Seorang Muslim saat Musim Penghujan? Berikut Penjelasannya!

Tapi anehnya di negara asalnya yakni Thailand, ayam bangkok banyak dijadikan sajen atau persembahan para raja.

Adalagi jenis ayam bangkok Wangkas, Jenis ayam bangkok yang satu ini dikenal sebagai keturunan ayam jawara.

Jenis ayam bangkok ini pula mempunyai warna keemasan dan jika dilihat seperti api yang menyala.

Ayam bangkok memiliki gaya petarung yang variatif dan sangat diandalkan para pemain sabung ayam di Indonesia maupun dunia.

BACA JUGA:Keajaiban Daun Salam dan Serai: 4 Manfaat Luar Biasa dari Campuran Air Rebusan Daun Salam dan Serai, Simak!

2. Ayam Shamo 

Nah jenis ayam yang satu ini jika di Indonesia populer dengan nama ayam siam.

Banyak yang menduga ayam shamno berasal dari Thailand karena fisiknya mirip ayam bangkok.

Sumber: