Berikut 5 Tips Ampuh Kecilkan Perut Buncit, Yuk Dicoba!

Berikut 5 Tips Ampuh Kecilkan Perut Buncit, Yuk Dicoba!

ilustrasi perut buncit--freepik

Penyebab perut buncit yang utama yaitu dengan sering mengonsumsi makanan yang tinggi lemak. Oleh karena itu, cara kecilkan perut buncit yaitu dengan mengatur pola makan atau bisa disebut sebagai diet sehat. 

BACA JUGA:Ini 3 Cara Alami dan Cepat Hilangkan Flek Hitam di Wajah

Satu diantaranya yaitu dengan mengurangi makanan tinggi lemak, seperti  makanan siap saji, mentega, junk food, dan berbagai makanan olahan.

Memilih jenis makanan yang memiliki rendah lemak, seperti sayuran, buah-buahan, biji-bijian, dan susu rendah lemak.

Jikalaupun ingin mengonsumsi daging-dagingan, bisa memasak dengan cara yang lebih sehat, seperti makanan yang  dikukus atau rebus.

4. Cukupi asupan serat

BACA JUGA:Jangan Sampai Tidak Tahu, Begini Cara Menghilangkan Uban dengan Kopi! Ternyata Kopi Punya Seribu Manfaat

Terdapat penelitian yang mengungkapkan bahwa makanan yang mengandung serat membutuhkan waktu yang lebih lama untuk dicerna oleh usus.

Sehingga ketika mengonsumsi serat dengan jumlah yang cukup dapat membuat perut lebih mudah kenyang dan tidak ingin untuk menambah porsi makan.

Asupan kalori yang masuk dalam tubuh berkurang sehingga penumpukan lemak viseral yang menyebabkan perut menjadi buncit dapat terhindari.

5. Kurangi konsumsi alkohol

BACA JUGA:Meningkatkan Kecerdasan Otak, Kunci Kesuksesan dan Kesejahteraan

Keseringan mengonsumsi alkohol rupanya juga bisa menyebabkan hari meradang bahkan alami kerusakan.

Bahwasannya, hati memiliki peran penting untuk proses metabolisme lemak, termasuk terhadap peningkatan risiko penumpukan lemak  yang ada di dalam perut.

Oleh sebab itu, dengan membatasi konsumsi minuman yang mengandung alkohol menjadi cara untuk menghilangkan perut buncit.

Sumber: