Inilah Resep Simpel Es Kuwut, Minuman Khas Bali yang Menyegarkan

Inilah Resep Simpel Es Kuwut, Minuman Khas Bali yang Menyegarkan

resep buat es kuwut yang segar dan nikmat--cookpad

BACA JUGA:Mengenal Sejarah Tempe Mendoan Makanan Khas Asal Indonesia

Cara membuat :

-Campurkan daging buah melon dan kelapa muda menjadi satu. 

-Kemudian, kamu bisa aduk campuran kedua buah tersebut hingga rata.

-Setelah itu, masukkan air perasan jeruk yang kamu gunakan.

-Masukkan juga selasih yang telah direndam.

-Setelah semuanya tercampur, masukkan air dengan jumlah yang diinginkan.

-Masukkan sirup melon, koreksi rasa.

-Setelah rasanya pas, kamu bisa menyimpannya terlebih dahulu di dalam lemari pendingin atau memasukkan es batu ke dalam minuman ini.

-Minuman dapat disajikan saat dingin.

BACA JUGA:Cocok untuk Menu Buka dan Sahur, Berikut Resep Opor Telur Tahu Gurih dan Sederhana Meskipun Tanpa Santan

Tips Konsumsi Es Kuwut yang Lebih Sehat 

Es Kuwut memang sangat menyegarkan, akan tetapi, tidak baik rasanya jika kamu terlalu banyak mengonsumsinya.

Pasalnya, es kuwut memiliki energi sebesar 156,90 Kalori dengan kandungan 34.60 gr karbohidrat, 0.60 gr protein, 2.40 gr lemak, dan 1.00 gr serat.

Saat membuatnya sendiri di rumah, pastikan kamu menggunakan buah-buahan yang masih segar.

Sumber: