Diringkus Tim Landak Polres Musi Rawas, Ayah Tega Setubuhi Anak Tirinya Hingga Hamil 6 Bulan

Diringkus Tim Landak Polres Musi Rawas, Ayah Tega Setubuhi Anak Tirinya Hingga Hamil 6 Bulan

pelaku diamankan oleh Reskrim Polres Musi Rawas--

BACA JUGA:Berbagai Capaian Program dan Rencana Kabupaten Musirawas Hingga 2024 Dibagikan oleh Bupati dan Wakil Bupati

Kemudian ibu korban mengajak korban datang ke bidan untuk dilakukan pemeriksaan. Pada saat itu, rupanya korban sedang hamil kurang lebih enam bulan.

Mengetahui hal itu, ibu korban langsung menanyakan kepada korban. Korban pun bercerita kalau ayah tirinya yang menghamilinya.

Korban juga mengaku kalau ayahnya sudah menyetubuhi dirinya berkali-kali mulai dari tahun 2022 hingga terakhir pada 1 November 2023.

BACA JUGA:Gelar Pemeriksaan Awal Calon Akpol 2024, Kapolres Mura Menegaskan Pentingnya Kemandirian

Sumber: