200 ml santan kental
100 gram gula pasir
1/4 sendok teh garam
BACA JUGA:5 Ide Masakan Daging Kambing untuk Idul Adha 2024
1 lembar daun pandan, ikat simpul
Bahan Pelengkap:
Es batu secukupnya
Air gula (gula, air, dan garam secukupnya, direbus hingga larut)
Instruksi Pembuatan:
Membuat Kulit:
BACA JUGA:Resep Spaghetti Carbonara Klasik yang Gurih Mulur Untuk Makan Malam
Campur tepung terigu, tepung tapioka, gula pasir, dan garam dalam sebuah mangkuk besar.
Tambahkan santan sedikit demi sedikit sambil terus diaduk hingga tercampur rata dan tidak bergerindil.
Bagi adonan menjadi beberapa bagian sesuai dengan warna yang diinginkan (jika menggunakan pewarna makanan). Aduk hingga warna merata.
Panaskan cetakan es kul-kul di atas api kecil. Tuangkan adonan ke dalam cetakan yang sudah dipanaskan. Tutup dan biarkan selama 1-2 menit atau sampai matang. Angkat dan dinginkan.
Membuat Isi: