3 Resep Cireng Kuah Pedas, Olahan dari Tepung Kanji yang Menggugah Selera

Selasa 08-10-2024,19:00 WIB
Reporter : Ayu Fitriani
Editor : Ayu Fitriani

Gula, garam, dan kaldu bubuk secukupnya

Cara Membuat:

Buat cireng sesuai resep pertama.

Untuk kuah, haluskan cabai dan bawang putih, lalu tumis hingga harum. Tambahkan kaldu ayam dan bumbu lainnya. Didihkan.

Sajikan cireng dengan kuah kaldu pedas yang gurih.

3. Cireng Kuah Pedas Asam Manis

Bahan Cireng:

BACA JUGA:5 Tips Membuat Kuah Wedang Ronde yang Manis dan Menghangatkan

BACA JUGA:Begini Cara Masak Gulai Daging Sapi yang Cepat tapi Tetap Empuk dan Lezat

Sama seperti resep pertama.

Bahan Kuah:

500 ml air

3 buah cabai merah keriting

2 buah cabai rawit merah

2 siung bawang putih

1 sendok makan saus tomat

Kategori :