“Vaksin mencakup tiga jenis influenza. Dengan dua di antaranya, kecocokannya cukup baik, dan kami percaya vaksin tetap memberi perlindungan parsial terhadap clade ini,” jelas Pekosz.
CDC tetap merekomendasikan vaksin influenza untuk semua orang berusia enam bulan ke atas. Meski tidak sempurna, vaksinasi terbukti dapat mengurangi keparahan penyakit dan risiko rawat inap.
BACA JUGA:Angka Laka Lantas Masih Tinggi, 28 Warga Lubuklinggau Meninggal Dunia Selama 2025
Tetap Waspada di Tengah Mobilitas Tinggi
Meningkatnya perhatian terhadap super flu menjadi pengingat bahwa influenza bukan penyakit sepele. Dengan mengenali gejala sejak dini, menerapkan PHBS, melakukan vaksinasi, dan mengikuti anjuran medis, risiko komplikasi dapat ditekan.
Di tengah musim liburan dan mobilitas masyarakat yang tinggi, kewaspadaan menjadi kunci untuk melindungi diri sendiri dan orang-orang di sekitar.
BACA JUGA:Ciptakan Lingkungan Kerja Harmonis, Lapas Narkotika Muara Beliti Laksanakan Coffee Morning
BACA JUGA:Ibu Rumah Tangga Bisa Berpenghasilan, Ini Usaha yang Bisa Dijalankan dari Rumah