Wali Kota Lubuk Linggau Lantik 167 Pejabat, Tekankan Integritas dan Profesionalisme

Senin 05-01-2026,15:55 WIB
Reporter : Intan Kurnia Hamdani
Editor : Rendi Setiawan

“Mulai hari ini, saudara-saudara bekerja sebagai wakil resmi Pemerintah Kota Lubuk Linggau, bukan atas nama pribadi. Tunjukkan kinerja terbaik untuk masyarakat,” pungkasnya.

Pelantikan ini diharapkan mampu memperkuat sinergi antarperangkat daerah dan meningkatkan kualitas pelayanan publik demi terwujudnya tata kelola pemerintahan yang efektif, transparan, dan berorientasi pada kepentingan masyarakat Kota Lubuk Linggau.

BACA JUGA:Tahun Baru, Tampilan Baru: Kalapas Narkotika Muara Beliti Tekankan Kerapian dan Kepatuhan Pakaian Dinas

BACA JUGA:Tingkatkan Keamanan, Lapas Narkotika Muara Beliti Lakukan Perawatan Kunci Gembok Gerbang Utama

Kategori :