Sebagaimana yang telah disebut dalam hadis tersebut, umat Islam dianjurkan untuk melaksanakan sholat saat terjadi gerhana.
Adapun Gerhana Bulan Sebagian yang terjadi pada tanggal 17-18 September 2024 yaitu di wilayah Eropa, Amerika Selatan, Samudra Pasifik, Atlantik, Hindia, Arktik, Asia, Afrika, Amerika Utara, dan Antartika.
Kemudian fenomena Gerhana Matahari Cincin akan terjadi pada tanggal 2 Oktober 2024, tepatnya di wilayah Amerika Utara, Samudra Pasifik, Atlantik, Amerika Selatan, dan Antartika.
BACA JUGA:Aturan Pengeras Suara Masjid dari PBNU Hingga Muhammadiyah