3 Resep Bakwan Jagung Mudah Dibuat, Renyah dan Tidak Lembek

3 Resep Bakwan Jagung Mudah Dibuat, Renyah dan Tidak Lembek

resep bakwan jagung renyah dan tidak lembek--ResepKoki

Cara membuatnya:


resep bakwan jagung renyah--cookpad

BACA JUGA:3 Resep Cireng Kuah Pedas, Olahan dari Tepung Kanji yang Menggugah Selera

BACA JUGA:Resep Kwetiau Daging dan Bokchoy yang Gurih Mulur untuk Makan Malam

Campurkan jagung pipil, tepung terigu, bawang putih, daun bawang, garam, merica, dan penyedap rasa dalam satu wadah.

Tambahkan telur dan aduk hingga adonan tercampur rata.

Panaskan minyak goreng, lalu ambil satu sendok makan adonan dan goreng hingga kuning keemasan dan renyah.

Angkat dan tiriskan bakwan jagung. Sajikan dengan sambal atau saus kesukaan.

Bakwan Jagung Tanpa Telur Untuk yang ingin bakwan jagung tanpa telur namun tetap renyah, resep ini bisa dicoba. Bahan-bahannya adalah:

BACA JUGA:Resep Kue Serabi Khas Bandung, Gurih dan Legitnya Bikin Ketagihan

BACA JUGA:Resep Sup Ayam Brokoli Kuah Pedas Manis: Inspirasi Lezat untuk Masakan di Rumah

2 buah jagung manis (pipil)

100 gram tepung terigu

1 sendok makan tepung maizena

2 siung bawang putih (haluskan)

Sumber: