5 Rekomendasi Makanan Enak untuk Menyambut Tahun Baru, Berikut Resepnya!

5 Rekomendasi Makanan Enak untuk Menyambut Tahun Baru, Berikut Resepnya!

ilustrasi makanan tradisional untuk tahun baru--pixabay

SILAMPARITV.CO.IDTahun baru sudah tidak lama lagi akan tiba dan sudah pastinya banyak orang orang yang akan memeriahkan tahun baru dengan suara kembang api dan suasana ramainya kota, dan tidak lupa juga menyajikan makanan yang menggugah selera.

Agar perayaan lebih bermakna, kamu bisa menghidangkan beberapa ide masakan tahun baru yang menarik. Selain menarik, sudah pasti rasanya yang begitu enak dan pastinya membuat orang akan rindu masakan tahun barumu. 

Berikut ada beberapa rekomendasi resep hidangan untuk menyambut tahun baru:

1.Sup

BACA JUGA:10 Manfaat Ikan Gabus untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Menyembuhan Luka

Cuaca tahun baru yang sangat sejuk dan ramai tentunya sangat cocok untuk anda menghidangkan makanan satu ini, rasa yang begitu mengunggah selera dan sup yang akan kaya rempah, bumbu, dan sayur sayuran yang akan kaya khasiat, ada banyak jenis sup yang bisa kamu buat, sup jamur, sup ayam, sup daging sapi, sup tomat, serta sup bakso.

Berikut adalah resep membuat sup:

•       50 gr kembang kol

•       50  gr buncis

•       50 gr wortel

•       200 gr bakso

•       300 ml kaldu sapi

•       2 batang seledri

•       1 batang daun bawang 

Sumber: