Inilah 13 Manfaat Pentingnya Melakukan Olahraga Bagi Kesehatan Tubuh

Inilah 13 Manfaat Pentingnya Melakukan Olahraga Bagi Kesehatan Tubuh

ilustrasi olahraga untuk kesehatan--freepik

SILAMPARITV.CO.IDOlahraga sangatlah penting dan tubuh kita membutuhkannya. Meski sudah tua, kita tetap perlu ber olahraga. 

Manfaat olahraga bagi kesehatan jelas banyak dan semua orang bisa merasakannya.

Tidak dapat dipungkiri bahwa olahraga merupakan gaya hidup yang wajib dilakukan setiap orang agar tubuh tetap sehat dan bugar.

Olahraga adalah suatu gerakan jasmani yang mempengaruhi seluruh tubuh. Olahraga membantu merangsang otot dan bagian tubuh lainnya untuk bergerak.

BACA JUGA:Taukah Anda, Inilah 6 Olahraga di Sore Hari Dapat Menjaga Kesehatan Tubuh dan Pikiran

Pentingnya olah raga bagi tubuh dapat diilustrasikan sebagai sebuah mesin yang tidak pernah digunakan/digerakkan.

Lambat laun bagian-bagian mesin mengalami kerusakan karena tidak dilatih untuk bergerak/bekerja.

Sama halnya dengan tubuh, jika kurang berolahraga maka tubuh menjadi bermasalah dan tidak sehat.

Olahraga tidak hanya melatih otot, namun juga menstabilkan sirkulasi darah dan oksigen dalam tubuh, sehingga metabolisme tubuh menjadi optimal.

BACA JUGA:Era Baru dalam Sejarah Timnas Indonesia: Langkah Pertama Menuju 16 Besar Piala Asia

Badan terasa segar dan otak sebagai pusat saraf bekerja lebih baik. Mari kita lihat manfaat olahraga lainnya.

Meningkatkan daya tahan tubuh, menurunkan kolesterol, mengurangi stress, membakar lemak, meningkatkan daya tahan tubuh dan mencegah penyakit, meningkatkan fungsi otak dan masih banyak lagi.

Olah raga juga dapat melancarkan sirkulasi dan membakar timbunan lemak dalam tubuh.

Selain menyehatkan tubuh dan kesehatan fisik anda olah raga juga dapat meningkatkan kerja otak anda untuk melakukan sesuatu,ada banyak manfaat bagi kesehatan tubuh ketika melakukan oalahraga.

Sumber: