SILAMPARITV.CO.ID - Pengguna mungkin tertarik dengan beberapa trik yang digunakan di WhatsApp atau biasa disingkat WA yang bisa digunakan untuk hiburan saat berkomunikasi dengan orang terdekat.
Salah satu triknya adalah dengan mengirimkan pesan kosong di WA. Sebagai informasi, pengguna tidak bisa melakukan chat atau mengirim pesan di WhatsApp tanpa karakter.
Jadi pengguna perlu menambahkan setidaknya satu karakter ke kontak untuk mengirim obrolan, bisa berupa huruf, simbol, atau emotikon.
Jika tidak ada karakter sama sekali, tombol kirim pesan tidak ditampilkan, sehingga pengguna tidak dapat mengirim pesan kosong.
BACA JUGA:Lebih Spektakuler! Thousand-Year Blood War Part 3 di Anime Bleach
Meski sistem bawaannya tidak bisa melakukan hal tersebut, namun ada trik membuat pesan kosong di WA.
Menarik sekali mencoba menulis pesan kosong di WA. Pasalnya, pengguna bisa mengirim pesan di chat WhatsApp tanpa karakter kosong. Format pesan WA kosong adalah sebagai berikut.
Pengguna dapat menggunakan pesan WA kosong seperti gambar di atas untuk menghibur temannya ketika bosan mengobrol dengan format yang itu-itu saja.
Lalu bagaimana cara menulis pesan kosong di WA? Jika ingin tahu lebih lanjut, simak penjelasan di bawah ini mengenai cara mengirim pesan kosong di WA.
BACA JUGA:Ini Dia 5 Zodiak yang Kurang Disukai oleh Banyak Orang, Apakah Zodiak Mu Termasuk?
Mengirim pesan kosong di WA pada dasarnya sangatlah mudah. Meski tidak bisa dilakukan dengan sistem bawaan, namun pengguna bisa membuat pesan kosong di WA menggunakan website yang memiliki layanan pembuat font.
FYI, pesan WA kosong masih berisi karakter, namun tidak terlihat. Karakter yang digunakan untuk membuat pesan WA kosong disebut juga dengan font teks tak kasat mata.
Font teks tak terlihat tersedia dari beberapa situs web pembuatan font. Pengguna dapat menyalin dan menempelkannya ke chat WA untuk dikirimkan sebagai pesan kosong.
Berikut penjelasan cara mengirim pesan kosong di WA:
BACA JUGA:Katy Louise Saunders Hamil Anak Kedua, Song Joong Ki Bakal Jadi Ayah Dua Anak