SILAMPARITV.CO.ID - Nagasari pisang adalah salah satu jajanan tradisional khas Indonesia yang digemari karena teksturnya yang lembut, rasa manisnya yang pas, serta aroma daun pisang yang khas.
Kudapan ini terbuat dari bahan sederhana, seperti tepung beras, santan, dan pisang, namun mampu menghasilkan cita rasa yang istimewa.
Dengan sedikit kreativitas, nagasari bisa menjadi peluang bisnis kuliner yang menguntungkan.
Berikut resep lengkapnya, dilansir dari laman SajianSedap.com, Kamis 21 November 2024:
resep nagasari pisang--Fimela
BACA JUGA:Resep Tumis Telur Tomat: Penyelamat di Saat Lapar, Mudah dan Praktis!
BACA JUGA:Cukup Tambahkan 1 Bahan Ini, Berikut Rahasia Atasi Masakan yang Keasinan
Bahan-Bahan
150 gram tepung beras
50 gram tepung tapioka
500 ml santan kental
150 gram gula pasir (sesuaikan dengan selera)
½ sendok teh garam
1 lembar daun pandan, simpulkan
Pisang raja atau pisang kepok, potong sesuai selera