Mengenal Nasi Serpang Kuliner Khas Madura

Kamis 22-08-2024,16:30 WIB
Reporter : Rizty Ria Anggraini
Editor : Rizty Ria Anggraini

Apalagi nasinya cukup pulen. Beras yang digunakan merupakan produk petani padi Desa Sabian. Dibungkus kertas minyak dengan daun pisang. Dulu kuliner ini hanya menggunakan daun pisang. Tapi sekarang kuliner ini telah menggunakan daun pisang dan kertas minyak.

Perbedaan dari banyaknya masakan nasi khas Madura lainnya adalah pada teknik pendinginannya. Teknik pendinginan nasi Serpang dikenal memiliki keistimewaan tersendiri yang memberikan rasa lembut pada nasi yang hampir mirip dengan nasi ketan.

Kalau ke Bangkalan Madura jangan mencari nasek serpang setelah jam 08:00 WIB. Pasalnya, para pedagang nasi di Serpang mulai menjual makanan ini mulai pukul 04:00 hingga 08:00 WIB. Selain itu, nasek Serpang pasti sulit untuk ditemukan.

BACA JUGA:Resep Bebek Goreng Sambel Ijo: Pedas Mantap dan Mudah Dibuat

BACA JUGA:Unik! Inilah 5 Kuliner Khas Eropa yang Terbuat dari Darah Hewan

Kategori :