Resep Nasi Liwet Rempah: Aromanya Bikin Tak Cukup 1 Porsi
Nasi Liwet Rempah--freepik
Bumbu Halus:
• 5 siung bawang merah
• 3 siung bawang putih
• 2 buah cabai merah besar (buang bijinya jika tidak suka pedas)
• 2 cm jahe
• 2 cm kunyit
Cara Membuat:
Persiapan Bumbu:
Haluskan semua bumbu halus menggunakan blender atau cobek hingga benar-benar lembut. Jika Anda menggunakan blender, tambahkan sedikit minyak agar bumbu lebih mudah dihaluskan.
Tumis Bumbu:
BACA JUGA:Resep Dakdoritang: Sup Ayam Pedas Khas Korea yang Sedap
BACA JUGA:30 Nama Lain Babi dalam Makanan: Catat Daftar Istilah yang Wajib Diketahui!
Panaskan minyak goreng dalam wajan besar. Tumis bumbu halus hingga harum dan matang. Tambahkan daun pandan, serai, dan daun salam. Aduk rata hingga bumbu benar-benar meresap.
Memasak Nasi:
Sumber: