5 Wisata Ter Hits dan Instagramable di Palembang, Cocok Sebagai Destinasi Liburan

5 Wisata Ter Hits dan Instagramable di Palembang, Cocok Sebagai Destinasi Liburan

Wisata terhits dan instagramable di Palembang, wajib coba--

Silampari TVPalembang adalah ibu kota provinsi Sumatera Selatan.

Tentu saja kawasan ini mempunyai keindahan wisata yang mempesona tersendiri.

Maka dari itu, pada artikel ini akan membahas 5 wisata ter hits dan instagramable yang terkenal di Palembang.

Tempat wisata ini selain menjadi tempat healing, disini kamu bisa mengunjungi nya untuk spot foto karena tempat wisata ini selain sudah terkenal lama, sudah menjadi ikon wisata di Palembang.

BACA JUGA:7 Wisata Terhits di Musi Rawas, Cocok untuk Liburan

Berikut 5 wisata ter hits dan instagrammable yang terkenal di Palembang, Sumatera Selatan.

1. Jembatan Ampera

Jembatan Ampera merupakan salah satu tempat wisata di Palembang yang terkenal dan Instagrammable dan juga menjadi ikon kota Palembang. 

Lokasinya di Jl. Mayor Jenderal H.M. Ryacudu. Rasanya kurang tepat jika ke Palembang dan tidak berkunjung ke sini. 

Pasalnya, Jembatan Ampera merupakan yang terpanjang di Asia Tenggara - panjangnya lebih dari 1.000 meter, lebar 22 meter, dan tinggi 63 meter.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Wisata dengan Pemandangan Alam Terindah Yang Wajib Anda Kunjungi di Indonesia

Jembatan ini juga pernah diperbaiki pasca Asian Games 2018.

Sehingga terlihat semakin keren dan modern. Jembatan Ampera bisa menjadi tempat yang Instagrammable untuk dijadikan sebagai backdrop foto.

2. Benteng Kuto Besak (BKB)

Sumber: