Demi Keamanan Rumah! Siapkan Barang-Barang Ini Sebelum Terjadi Sesuatu yang Tidak Diinginkan

Demi Keamanan Rumah! Siapkan Barang-Barang Ini Sebelum Terjadi Sesuatu yang Tidak Diinginkan

ilustrasi cctv, alat keamanan di rumah--freepik

BACA JUGA:Keutamaan Dzikir Kepada Allah SWT, Salah Satunya Mendapat Banyak Keberuntungan

5. P3K (Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan

P3K adalah alat yang penting bagi semua orang, alat ini biasanya berbentuk koper yang berisi perban, kain kasa gulung dan steril, peniti, sarung tangan lateks, pinset, gunting, larutan povidone-iodone untuk disinfektan luka, tisu pembersih bebas alkohol, cairan untuk membersihkan benda asing pada luka, seperti larutan garam atau air steril, krim atau salep, plester, obat-obatan, termometer.

Alat ini biasanya digunakan untuk orang yang sakit atau terluka parah.

6. Smart Lock

BACA JUGA:4 Jenis Sayuran Merah yang Bermanfaat Bagi Kesehatan, Salah Satunya untuk Kesehatan Gigi

Smart Lock adalah kunci pintu yang menggunakan pin untuk membukanya. Smart Lock merupakan kunci keamanan paling aman dari kemalingan, dan alat ini sendiri tidak mudah dibobol.

7. Motion Detection

Motion Detection adalah alat pendeteksi pergerakan objek seperti manusia, hewan, atau benda padat lainnya. Alat ini biasanya untuk mengintai pergerakan yang menganehkan seperti orang yang mempunyai niat untuk maling dan mempunyai niat untuk mencelakai orang lain.

Sumber: