Kuah Segar Berpadu Gurih Asam Pedas, Berikut Resep Pindang Tulang Iga Ala Khas Palembang

Kuah Segar Berpadu Gurih Asam Pedas, Berikut Resep Pindang Tulang Iga Ala Khas Palembang

ilustrasi pindang tulang iga khas palembang--

SILAMPARITV.CO.IDIga sapi bisa diolah menjadi berbagai macam masakan yang lezat, namun salah satu masakan yang populer di Indonesia adalah pindang tulang iga khas palembang.

Penasaran dengan resepnya? melansir dari laman detik.com, (26 April 2024), ada beberapa resep memasak pindang tulang iga ala khas Palembang dimana makanan ini dikenal di berbagai wilayah Indonesia.

Di Sumatera, pindang  sering diolah dengan campuran berbagai jenis ikan dan udang.

Anda juga bisa membuatnya dengan iga sapi pendek.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Menu Praktis untuk Makan Malam, Cocok Buat Anak Kos

Hidangan ini biasanya disajikan dengan kuah bening segar yang memiliki rasa gurih, asam, atau pedas.

2 Resep Pindang Tulang Iga khas Palembang

Berikut adalah beberapa resep pindang tulang iga ala-ala khas Palembang yang bisa para ibu sajikan di rumah dengan mudah.

1. Resep Pindang Tulang Iga Palembang

Dibawah ini kumpulan resep pindang khas palembang dari buku “Masakan Daging Sapi Nusantara” karya tim Dapur DeMedia.

BACA JUGA:Anti Meledak saat Digoreng, Berikut Resep Cimol Empuk dengan Takaran Sendok

- Bahan:

tulang iga sapi sebanyak 500 gram, lalu potong-potong

2 liter air

Sumber: