5 Bedak untuk Kulit Kering di Bawah Rp50 Ribuan, Gak Bikin Crack!

Rabu 16-10-2024,16:30 WIB
Reporter : Rizty Ria Anggraini
Editor : Rizty Ria Anggraini

Emina Bright Stuff Face Powder adalah bedak tabur yang dirancang untuk memberikan tampilan kulit yang cerah dan sehat. Produk ini mengandung ekstrak summer plum yang membantu menjaga kelembapan kulit dan mencerahkan wajah. 

BACA JUGA:3 Rekomendasi Skincare yang Mengandung Centella Asiatica

BACA JUGA:3 Hal yang Bisa Kamu Lakukan agar Lipstik Jadi Smooth di Bibir

Bedak ini memberikan hasil akhir yang glowing, sangat cocok untuk kulit kering yang butuh hidrasi ekstra. Harganya berkisar Rp45 ribu, sangat terjangkau untuk kualitas yang ditawarkan.

4. Pigeon Teens Squalane Face Powder

Pigeon Teens Squalane Face Powder diformulasikan khusus untuk remaja dengan kulit sensitif atau kering. Kandungan Squalane di dalamnya membantu menjaga kelembapan kulit, sehingga mencegah makeup menjadi crack. 

BACA JUGA:3 Rekomendasi Bedak No Sebum dari Brand Korea, Atasi Minyak!

BACA JUGA:3 Rekomendasi Bedak No Sebum dari Brand Korea, Atasi Minyak!

Bedak ini juga ringan dan memberikan tampilan yang segar sepanjang hari, dengan harga sekitar Rp35 ribu.

5. Pixy UV Whitening Loose Powder

Pixy UV Whitening Loose Powder adalah pilihan bedak tabur lainnya yang sangat cocok untuk kulit kering.

 Bedak ini dilengkapi dengan moisturizing agent yang membantu menjaga kelembapan kulit, memberikan hasil yang halus dan tidak menyebabkan kulit terlihat kering atau cakey. 

BACA JUGA:Liga 1 Esports Nasional 2024: ONIC Miracle Putus Rekor Kemenangan EVOS Holy di Minggu Ketiga

BACA JUGA:3 Pengganti Retinol Skincare untuk Ibu Hamil yang Aman dan Efektif

Kategori :