7 Menu Buah dan Sayur Rendah Gula, Baik untuk Diet
buah dan sayur rendah gula--
Silampari TV - Menu buah dan sayur rendah gula memang baik untuk diet sehat dan rendah karbohidrat.
Tubuh memang perlu mendapati asupan dari buah dan sayur yang cukup setiap harinya.
Mengonsumsi buah dan sayur tidak hanya mendukung fungsi tubuh sehari-hari, tetapi penelitian mengungkapkan bahwa mengonsumsi makanan ini dapat membantu mengurangi resiko kanker dan penyakit kronis lainnya.
Selain manfaat kesehatan tersebut, buah dan sayur segar umumnya rendah lemak dan kalori.
BACA JUGA:Unik! Thailand Kembali Gelar Festival Monyet, Diperlakukan Sebagai Tamu
Keduanya merupakan pilihan menarik bagi orang-orang yang memperhatikan berat badan mereka.
Buah dan sayur diketahui mengandung karbohidrat.
Yang perlu Anda ingat adalah buah dan sayur mengandung jumlah karbohidrat yang berbeda.
Oleh karena itu, dengan memilih buah dan sayur yang tepat dalam jumlah yang tepat, Anda dapat mengurangi asupan karbohidrat sambil tetap menikmati manfaat kesehatan dari makanan lezat tersebut.
BACA JUGA:Selain Berwisata, Ini Kegiatan Seru Isi Liburan Sekolah Anak
Berikut 7 menu buah dan sayur rendah gula yang baik untuk diet.
1. Apel
Apel merupakan salah satu buah yang bergizi. Dilansir dari aktualkontan.co.idm apel dalam ukuran 182 g mengandung 25 g karbohidrat, 5 g serat dan 19 g gula.
Fitokimia yang terkandung dalam apel dapat mendukung pengelolaan berat badan, rendah diabetes dan membantu meningkatkan kesehatan paru-paru-paru dan pencernaan.
Sumber: